Stock split ARNA (Arwana Citra Mulia Tbk)

Stock Split ARNA

Berdasarkan surat dari Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) nomor No : KSEI-16012/JKS/0613 tanggal 28 Juni 2013, diberitahukan bahwa PT Arwana Citra Mulia Tbk (kode saham = ARNA) akan melakukan stock split (pemecahan saham) dengan rincian sebagai berikut:

NoKegiatanTanggal
1Akhir perdagangan saham dengan Nilai Nominal Lama (Nominal Rp 50,- per saham) di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi5 Juli 2013
2Mulai perdagangan saham dengan Nilai Nominal Baru (Nominal Rp 12.5,- per saham) di Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi8 Juli 2013
3Tanggal terakhir peny elesaian transaksi saham dengan Nilai Nominal Lama Rp 50,-
Tanggal penentuan pemegang saham y ang berhak atas hasil Stock Split (Recording Date)
10 Juli 2013
4Tanggal distribusi saham dengan Nilai Nominal Baru Rp 12.5,- per saham hasil pemecahan saham (Stock Split) — awal hari
Awal perdagangan saham di Pasar Tunai dengan Nilai Nominal Baru Rp 12.5,- per saham
Tanggal dimulainy a peny elesaian transaksi saham dengan Nilai Nominal Baru Rp 12.5,- per saham
11 Juli 2013

 

Dalam Time Line dapat digambarkan sebagai berikut :

5 Juli 20138 Juli 201310 Juli 201311 Juli 2013dst.
Akhir Perdagangan
Nominal Lama
(Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi)
 Akhir Penyelesaian
atas Perdagangan
Nominal Lama
Distribusi hasil
Stock Split dalam C-BEST
(awal hari)
 
 Awal Perdagangan
Nominal Baru
(Pasar Reguler dan Pasar Negosiasi)
Penentuan Pemegang
Saham berhak atas saham stock split
(Recording Date)
Awal Penyelesaian
atas
Perdagangan
Nominal Baru
 
Konfirmasi Penyetoran Efek masih dengan Nominal LamaKonfirmasi Peny etoran Efek sudah dengan Nominal Baru (hasil stock split)

KSEI akan melaksanakan pendistribusian saham Stock Split ini melalui C-BEST dengan menggunakan Modul
Mandatory Conversion (MCONV).
Petunjuk penggunaan f asilitas Corporate Action melalui C-BEST dapat dilihat pada home page KSEI
http://www.ksei.co.id (menu down load file)

Download surat pemberitahuan KSEI : 20130705-ARNA-Stock-Split



Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments