
Sub sektor perkebunan BEI (kode JASICA 12)
JASICA diperkenalkan pada tanggal 2 Januari 1996 adalah klasifikasi industri dari perusahaan yang menjual saham di Bursa. Klasifikasi JASICA memiliki 9 sektor. Berikut daftar perusahaan industri penghasil bahan baku/sumber daya alam, sektor pertanian, sub sektor perkebunan yang terdaftar di Bursa Selengkapnya…