Analisa saham CPIN: pola datar (flat base)

Analisa saham CPIN Analisa Teknikal Sebelumnya, saham CPIN berhasil breakout (menembus harga resisten) dari pola cup with handle di harga 3475. Kemudian harga bergerak naik dalam beberapa minggu hingga mencapai harga tertinggi baru di 5250. Lihat : Analisa CAN SLIM saham CPIN (2012-12-19)   Harga kemudian mengalami koreksi dalam beberapa minggu dengan terendah (dalam masa… Lanjutkan membaca Analisa saham CPIN: pola datar (flat base)

Analisa saham SMCB : cup with handle

Analisa Saham SMCB PT Holcim Indonesia (dahulu Semen Cibinong) merupakan salah satu perusahan sektor semen yang melantai di Bursa Efek Indonesia bersama dengan Semen Indonesia (dahulu Semen Gresik) dan Indocement.   Analisa Fundamental Annualize 2012(A) 2011(A) 2010(A)         Last Price 3,700 2,575 2,175 Share Out. 7.7 B 7.7 B 7.7 B Market… Lanjutkan membaca Analisa saham SMCB : cup with handle

Analisa saham INTP flat base

Analisis saham Analisa saham INTP Indocement Tunggal Prakasa Tbk (INTP) merupakan salah satu perusahaan semen publik bersama Semen Indonesia Tbk (SMGR) dan Holcim Indonesia Tbk (SMCB). Indocement (saham INTP)  juga merupakan salah satu saham Bluechip Indonesia. Dalam analisa saham INTP berikut akan disajikan fundamental Indocement dan teknikal dari grafik harganya.   Fundamental Berikut ringkasan kinerja… Lanjutkan membaca Analisa saham INTP flat base

Analisa saham TURI double buttom

Analisis Saham Analisa saham TURI PT Tunas Ridean Tbk (TURI) merupakan perusahaan perdagangan besar yang satu kelompok dengan UNTR (United Tractor Tbk), HEXA (Hexindo Adi Perkasa Tbk), dan beberapa lainnya. Bergerak selaku distributor beberapa merk mobil antara lain Toyota, Daihatsu, BMW dan Peugeot.   Fundamental Berikut tabel kinerja keuangan Tunas Ridean Tbk (diambil indikator utama saja).… Lanjutkan membaca Analisa saham TURI double buttom

Analisa saham UNVR: berpotensi golden cross

Analisa saham UNVR Saham UNVR (Unilever Indonesia Tbk) merupakan salah satu saham bluechip yang selalu membukukan kinerja keuangan meningkat dari tahun ketahun. Tidak ada keraguan (hingga saat ini) akan fundamental saham UNVR.  Saham yang sangat cocok bagi yang ingin berinvestasi dalam jangka panjang. Namun tidak berarti jangka pendek tidak bisa dilakukan pada saham UNVR. Dengan… Lanjutkan membaca Analisa saham UNVR: berpotensi golden cross

Exit mobile version